for U
bila ini mematikan jangan pernah kau rasakan
bila bagimu pahitnya bagaikan empedu, bagiku manisnya bagai madu
cinta itu kadang kala memang menyakitkan
dan kadang menyenangkan teman
pernah kah kau merasakan indahnya cinta tanpa pengkhianatan?
pernahkan kau merasakan indahnya cinta dengan pengorbanan?
teman, cinta itu bagaikan sehelai benang tipis yang harus kau jaga
jangan sampai terputus karena sesuatu yang tajam
seperti halnya cinta jangan pernah kau biarkan masalah sekecil apapun menggoyahkan keyakinanmu akan cinta
jagalah cintamu, berkorbanlah untuk cinta yang menghidupkanmu
jangan pernah nodai kesucian cinta dengan sebuah pengkhianatan
Read More :
for U
bila bagimu pahitnya bagaikan empedu, bagiku manisnya bagai madu
cinta itu kadang kala memang menyakitkan
dan kadang menyenangkan teman
pernah kah kau merasakan indahnya cinta tanpa pengkhianatan?
pernahkan kau merasakan indahnya cinta dengan pengorbanan?
teman, cinta itu bagaikan sehelai benang tipis yang harus kau jaga
jangan sampai terputus karena sesuatu yang tajam
seperti halnya cinta jangan pernah kau biarkan masalah sekecil apapun menggoyahkan keyakinanmu akan cinta
jagalah cintamu, berkorbanlah untuk cinta yang menghidupkanmu
jangan pernah nodai kesucian cinta dengan sebuah pengkhianatan